3 Hari Lagi Menuju Batas Akhir Pendaftaran Program “Voices of Tomorrow”

Jakarta, 18 Juli 2025 — Kesempatan emas bagi para jurnalis muda dan mahasiswa tingkat akhir di Indonesia untuk bergabung dalam program internasional bergengsi “Voices of Tomorrow” tinggal menghitung hari. Program hasil kolaborasi antara Kedutaan Besar India dan India News Desk ini membuka peluang besar bagi generasi muda yang bercita-cita mengukir karier di dunia jurnalistik.

Lewat program ini, para peserta akan mendapatkan berbagai manfaat, mulai dari pelatihan eksklusif bersama editor ternama dari India dan Indonesia, hingga sertifikat resmi sebagai bukti partisipasi. Tidak hanya itu, peserta juga akan didorong untuk menghasilkan karya jurnalistik terbaik dalam rangkaian kompetisi yang disiapkan. Bagi yang terpilih, kesempatan untuk melakukan kunjungan langsung ke India pun terbuka lebar.

Pendaftaran ditutup pada 20 Juli 2025.

Segera daftarkan diri kamu melalui tautan berikut: https://bit.ly/PendaftaranInternshipRWL

Untuk informasi lebih lanjut, hubungi:Tika (+62-857-2011-7256)

Atau kunjungi link:

https://www.indianewsdesk.id/internasional/kedutaan-besar-india-dan-india-news-desk-luncurkan-program-voices-of-tomorrow-untuk-jurnalis-muda-indonesia/

  • Related Posts

    RSU Syubbanul Wathon Gelar Donor Darah dan Cek Kesehatan Gratis Peringati HUT ke-7

    Magelang, 30 Januari 2026 – RSU Syubbanul Wathon menggelar kegiatan Donor Darah dan Cek Kesehatan Gratis dalam rangka memperingati ulang tahun rumah sakit yang ke-7. Mengusung tema “Tumbuh Bersama Melayani…

    KAI Daop 2 Bandung Hadir, Salurkan Bantuan TJSL bagi Korban Tanah Longsor di Cisarua, Kabupaten Bandung Barat

    Bandung (Jawa Barat), 30 Januari 2026 – PT Kereta Api Indonesia (Persero) Daerah Operasi 2 Bandung menyalurkan bantuan Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan (TJSL) kepada masyarakat terdampak tanah longsor di…

    You Missed

    Geopolitics the “dominant risk” for agriculture in year ahead, but Australia remains well positioned – Rabobank

    Geopolitics the “dominant risk” for agriculture in year ahead, but Australia remains well positioned – Rabobank

    RSU Syubbanul Wathon Gelar Donor Darah dan Cek Kesehatan Gratis Peringati HUT ke-7

    RSU Syubbanul Wathon Gelar Donor Darah dan Cek Kesehatan Gratis Peringati HUT ke-7

    KAI Daop 2 Bandung Hadir, Salurkan Bantuan TJSL bagi Korban Tanah Longsor di Cisarua, Kabupaten Bandung Barat

    KAI Daop 2 Bandung Hadir, Salurkan Bantuan TJSL bagi Korban Tanah Longsor di Cisarua, Kabupaten Bandung Barat

    Penjualan Tiket KA Jarak Jauh Lebaran 2026 dari Daop 2 Bandung Diminati Masyarakat

    Penjualan Tiket KA Jarak Jauh Lebaran 2026 dari Daop 2 Bandung Diminati Masyarakat

    DPR RI Dorong Penguatan Kapasitas Angkut Kereta Api di Sumatera

    DPR RI Dorong Penguatan Kapasitas Angkut Kereta Api di Sumatera

    DPR RI Dorong Percepatan Pembangunan Jalur Kereta Api Trans Sumatera

    DPR RI Dorong Percepatan Pembangunan Jalur Kereta Api Trans Sumatera